What
    • Konselor
    • Psikiater
    • Psikolog
    • Rumah Sakit
    • Terapis
    Where

    Category: Anxiety

    image
    24 March

    Rasa takut, reaksi fisik, dan tingkah laku yang muncul karena rasa takut, semua bermula dari stimulus yang diterima oleh otak, lalu tubuh bereaksi sesuai perintah otak. Itu sebabnya, perubahan di otak akibat gangguan kecemasan akan diikuti oleh perubahan pada kondisi fisik seseorang. Apa yang Terjadi pada Otak Saat Cemas? Ada berbagai area dan fungsi otak […]

    Read More
    image
    19 March

    Orang dewasa di sekitar anak perlu mengetahui bagaimana cara mengatasi cemas pada anak. Ini tidak terbatas pada kecemasan yang normal, tapi juga yang bermasalah. Ketahui secara singkat apa yang harus dilakukan saat anak mengalami kecemasan dan gangguan kecemasan. Kecemasan pada Anak Kecemasan terjadi pada setiap rentang usia. Walau demikian, terdapat keunikan tersendiri dalam kecemasan yang […]

    Read More
    image
    19 March

    Ina (bukan nama sebenarnya) beberapa hari belakangan ini bangun dengan perasaan yang sulit digambarkan. Ia berpikir hari ini akan buruk, lalu ia mulai merasa mual, jantungnya berdetak cepat dan kesulitan bernafas. Ia mulai berpikir mengalami gangguan jantung atau masalah pernafasan lainnya. Padahal, sesak nafas adalah salah satu gejala dari kecemasan. Bagaimana bisa? Apakah Gangguan Kecemasan […]

    Read More
    image
    10 March

    Jika Anda memiliki masalah kecemasan, sebaiknya segera berkonsultasi dengan psikolog atau psikiater. Namun jika Anda masih ragu, lakukan deteksi dini dengan menggunakan tes gangguan kecemasan yang bisa dipercaya. Tapi ingat, hasil dari berbagai tes tersebut bukanlah diagnosis yang valid. Apa itu Anxiety Disorder? Orang awam kadang menyebut anxiety disorder sebagai penyakit anxiety atau penyakit kecemasan. […]

    Read More
    image
    28 February

    Gangguan kecemasan merupakan gangguan mental serius yang dapat berdampak pada individu yang mengalaminya. Pada anak-anak, ini bisa mendatangkan berbagai dampak negatif, baik fisik maupun psikis. Sekilas tentang Anxiety Arti anxiety dalam Bahasa Indonesia adalah kecemasan. Sedangkan anxiety disorder diartikan sebagai gangguan kecemasan. Anxiety atau Kecemasan Kecemasan atau rasa cemas merupakan antisipasi seseorang terhadap bahaya atau […]

    Read More
    image
    21 February

    Merasa cemas adalah hal yang wajar pada segala usia, termasuk pada anak-anak. Dampak kecemasan pada anak bahkan bisa bersifat positif jika dijadikan peluang untuk berkembang. Walau demikian, orang tua maupun orang lain yang terlibat dalam pengasuhan anak perlu mengenali kapan suatu kecemasan menjadi masalah atau bahkan gangguan. Apa Itu Kecemasan pada Anak? Seperti pada orang […]

    Read More
    image
    06 December

    Beberapa peneliti mempertanyakan tentang perbedaan gangguan kecemasan dan OCD (obsessive-compulsive disorder). Ada yang menganggap bahwa gangguan kecemasan dan OCD memiliki sangat banyak kemiripan sehingga harusnya kedua gangguan tersebut berada dalam satu klasifikasi yang sama, yaitu Anxiety Disorders. Kelompok yang lain menganggap OCD memiliki ciri khas yang membuat gangguan ini tidak bisa disamakan dengan gangguan kecemasan […]

    Read More
    image
    01 December

    Kata takut dan cemas sering digunakan secara bergantian untuk menggambarkan kondisi emosi tertentu. Saat muncul secara berlebihan atau dengan intensitas yang tinggi, rasa takut dan cemas kemudian dikaitkan dengan gangguan kecemasan. Artikel ini akan menjelaskan bagaimana rasa takut, kecemasan, dan gangguan kecemasan saling terhubung satu sama lain. Rasa Takut Setiap orang pernah merasakan takut. Ini […]

    Read More
    image
    04 August

    Tahukah kamu bahwa selama pandemi Covid-19, terdapat setidaknya 18.373 individu yang mengalami anxiety atau kecemasan? Kementerian Kesehatan juga menemukan ada kenaikan sebesar 6,8 persen pada penderita gangguan kecemasan selama periode tersebut. Apa yang menjadi penyebab gangguan tersebut? Apakah kita salah satu yang berisiko mengalaminya? Ketakutan dan Kecemasan Sering kali kita mengalami perasaan takut ketika menghadapi […]

    Read More
    image
    28 July

    Masyarakat modern belakangan ini rentan mengalami dampak gangguan kecemasan pada kehidupan sehari-hari. Pandemi yang tak kunjung usai, potensi perang dunia, harga pangan tidak stabil, hingga banyaknya bisnis startup yang runtuh dapat memicu rasa cemas berkepanjangan yang tidak wajar. Sebuah survei yang dilakukan pada masyarakat Inggris menunjukkan bahwa 45% orang terlibat penelitian merasa cemas akan kehidupan […]

    Read More